Program Studi Ilmu Keperawatan dan Profesi Ners Raih nilai pada Akreditasi meningkat dari Akreditasi Sebelumnya

Oleh: Abd. Rahman Oktaviano Moha . 21 November 2022 . 10:56:00

Berdasarkan Nomor SK 0927/LAM-PTKes/Akr/Sar/XI/2022 tentang Status, Nilai dan Peringkat Akreditasi pada Prodi Sarjana Ilmu Keperawatan UNG dinyatakan Terakreditasi dengan nilai 349 (Predikat Baik Sekali). 

Sementara berdasarkan Nomor SK 0927/LAM-PTKes/Akr/Sar/XI/2022 tentang tentang Status, Nilai dan Peringkat Akreditasi pada Prodi Pendidikan Profesi Ners UNG dinyatakan Terakreditasi dengan nilai 344 (Predikat Baik Sekali).

Agenda

29 Februari 2024

Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia Tingkat FOK 2024

Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia Tingkat FOK 2024

27 - 28 Februari 2024

Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa)

Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) adalah program penguatan kapasitas ormawa melalui serangkaian proses pembinaan ormawa oleh PT yang diimplementasikan dalam program pengabdian dan pemberdayaan masyarakat.