Selamat Dirgahayu Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) yang Ke-51

Oleh: Indeks S. Keku . 17 Maret 2025 . 17:19:34

Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Negeri Gorontalo (FOK-UNG) mengucapkan selamat dirgahayu yang ke-51 kepada Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI). Tema tahun ini adalah "Perawat Kuat Bersinergi Membangun Bangsa," yang dirayakan pada tanggal 17 Maret 2025.

Dekan FOK-UNG, Dr. Hartono Hadjarati, S.Pd., M.Pd., AIFO-P, mewakili seluruh civitas akademika, menyampaikan apresiasi kepada seluruh perawat yang telah memberikan kontribusi besar dalam dunia kesehatan, serta berperan aktif dalam pembangunan bangsa.

Semoga melalui momentum ini, profesi perawat semakin dihargai dan berkembang dalam mendukung kemajuan dunia kesehatan Indonesia.

Agenda

29 Februari 2024

Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia Tingkat FOK 2024

Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia Tingkat FOK 2024

27 - 28 Februari 2024

Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa)

Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) adalah program penguatan kapasitas ormawa melalui serangkaian proses pembinaan ormawa oleh PT yang diimplementasikan dalam program pengabdian dan pemberdayaan masyarakat.