Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Negeri Gorontalo (FOK-UNG) mengucapkan Selamat Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1947. Semoga perayaan Nyepi membawa kedamaian, ketenangan, dan kebersamaan bagi seluruh civitas akademika, serta memberikan kesempatan untuk refleksi diri dan penyegaran dalam menjalani tahun yang baru.
Selamat merayakan Hari Raya Nyepi bagi yang merayakannya!
Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia Tingkat FOK 2024
Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) adalah program penguatan kapasitas ormawa melalui serangkaian proses pembinaan ormawa oleh PT yang diimplementasikan dalam program pengabdian dan pemberdayaan masyarakat.